Tim Media Ansor Purworejo, Belajar Sejarah di Museum Tosan Aji – Warta Nahdliyyin

Menu

Mode Gelap
PR IPNU IPPNU Kaliwungu Gelar Makesta dan Pembentukan Pengurus Anggota Tertinpa Musibah Kebakaran, MWCNU Bagelen Galang Solidaritas Mahasiswa HMPS Prodi PAI Stainu Purworejo Gelar Musma PR GP Ansor Bedono Pageron Kecamatan Kemiri Resmi Dilantik Bayan Bersholawat, Sekaligus Santunan Anak Yatim

Berita · 23 Nov 2021 14:20 WIB ·

Tim Media Ansor Purworejo, Belajar Sejarah di Museum Tosan Aji


					Tim Media Ansor Purworejo, Belajar Sejarah di Museum Tosan Aji Perbesar

PURWOREJO, nupurworejo.com – Tim media pimpinan cabang (PC) Gerakan Pemuda Ansor Purworejo melaksanakan trip edukasi, di museum tosan aji, Kabupaten Purworejo, Ahad (21/11/2021) kemarin.

Acara tersebut berkerjasama dengan dinas pariwisata Kabupaten Purworejo dan diikuti oleh tim media dan bidang seni budaya PC GP Ansor Purworejo.

Baca juga: Puluhan Media Ansor Purworejo Ikuti Reportase On The Road

Staf UPT pemantau Alun-alun dan pemandu wisata Kabupaten Purworejo Esti menyampaikan bahwa acara ini merupakan wujud belajar bersama mengenal musium tosan aji. Tujuannya agar para peserta bisa belajar tentang museum tosan aji Kabupaten Purworejo, barangkali selama ini banyak yang belum tahu dan pastinya dipandu oleh pemandu wisata tosan aji.

Baca juga:  RMI NU PURWOREJO ADAKAN BASHUL MASAIL, KETUA RMI NU : MELATIH MENTAL SANTRI DENGAN DASAR ILMIYAH

“Mereka belajar tentang macam-macam keris dan fungsinya, sekaligus konservasi cagar budaya lainya,” jelasnya.

Ketua bidang seni dan budaya PC GP Ansor Purworejo Kyai Miftachuzzaman menyampaikan bahwa dimana maksuknya keyakinan kita dan agama itu semua masuknya dari budaya.

“Salah satu masuknya Islam tanpa perang yaitu di Indonesia, ternyata karena akarnya sudah sangat kencang yaitu budaya,” beber Kyai Zaman.

Dijelaskan, kita dari NU pastinya tidak akan merubah budaya, tetapi kita akan mengali terus peradaban Islam di Indonesia.

“Ini yang kadang tidak dipahami oleh temen-teman kita, dimana yang terpenting dari budaya adalah hati kita kepada tuhan,” pungkasnya.

Trip edukasi dan belajar sejarah museum tosan aji diikuti sekitar tiga puluh tim media dari PAC se Kabupaten Purworejo.

Baca juga:  PELETAKAN BATU PERTAMA PEMBANGUNAN GEDUNG MWC NU BENER, WUJUTKAN CITA-CITA WARGA NAHDLIYYIN

Pewarta: Achmad Rohadi
Editor: MH/RA/LH

Artikel ini telah dibaca 39 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Al Iman Tour & Travel Resmi Diluncurkan, Hadirkan Pelayanan Umroh dan Haji Plus Berkualitas

20 Februari 2025 - 19:08 WIB

“Kaligesing Hadirkan Demaji Ecopark, Taman Budaya Baru dengan Konsep Modern-Tradisional”

1 September 2024 - 14:23 WIB

“Disambut Lagu Yalal Wathon, Yophi-Lukman Hadiri Rapimcab PPP Purworejo”

25 Agustus 2024 - 19:37 WIB

Pengumuman Resmi KPU Purworejo: Jadwal dan Syarat Pendaftaran Pilkada 2024

25 Agustus 2024 - 06:40 WIB

MTs An Nawawi Berjan Selenggarakan Lomba Kostum Maskot dari Limbah Kertas dan Plastik

18 Agustus 2024 - 19:17 WIB

Haji 1445 H Berjalan Lancar, Kemenag Purworejo Ucapkan Terima Kasih

1 Agustus 2024 - 07:34 WIB

Potong tumpeng, dalam rangka sukses Haji 1445 H/2024 M
Trending di Berita